Karakterisitik suatu software adalah :
-Software itu merupakan pengukuran (Software is engineered
-Software itu tidak lapuk (Software doesn't wear out)
-Software itu kompleks, dalam membuat software banyak hal yang harus dipertimbangkan,
-Software itu seperti 'Aging Factory" , yaitu ada masanya maka software setiap saat diperbarui agar tidak ketinggalan dan menua(aging),
-Software itu merupakan pembeda (Software is differentiator)
Macam-macam software / Softwarwe application :
System Software = software yang melayani software yang lain, contohnya antivirus,WinRAR
Real-time Software = software yang melakukan olah data berdasarkan waktu,contohnya MSN
Business Software = software untuk keperluan bisnis
Engineering / Scientific Software = software untuk keperluan teknis dan pengetahuan, contohnya stellarium (software untuk melihat letak bintang dan matahari)
Embedded Software = software yang dimasukkan ke dalam hardware contohnya AC,Jam Tangan
PC Software = software untuk keperluan PC contohnya Microsoft Word, Windows Media Player, dll
AI Software = software yang biasanya digunakan dalam game untuk memprediksi.
Salah satu cara pembuatan software yang paling mudah adalah dengan Waterfall Model
Salam Penulis
Xiaomell~
Tidak ada komentar:
Posting Komentar